Medical Representative Ternate

Dexa Group


Tanggal: 3 minggu yang lalu
Kota: Ternate, North Maluku
Jenis kontrak: Penuh waktu

Deskripsi Pekerjaan:

  • Mempresentasikan Produk Oral, Injeksi, Antibiotik, Obat Generik Berlogo (OGB) kepada dokter/relasi
  • Menciptakan permintaan terhadap produk
  • Mencapai target penjualan
  • Membina serta mempertahankan hubungan baik dengan relasi

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal D3 semua jurusan (terbuka untuk lulusan baru)
  • Memiliki pengalaman sebagai Medical Representative atau Marketing lebih disukai
  • Memiliki SIM C dan dapat mengusahakan motor sendiri
  • Menyukai pekerjaan di lapangan, enerjik, dan komunikatif
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Ternate dan sekitarnya

Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

Branch Audit Specialist – Cabang Ternate

PT. BFI FINANCE INDONESIA, Tbk, Ternate, North Maluku
4 hari yang lalu
Deskripsi Pekerjaan:Bertanggung jawab untuk melakukan investigasi dan pemeriksaan lapangan terhadap kebenaran data konsumen serta memastikan kinerja karyawan lapangan yang ada berjalan sesuai dengan peraturan perusahaan & SOP yang berlaku.Persyaratan: Maksimal usia 28 tahunPendidikan minimal S1 semua jurusan (terbuka untuk fresh graduate)Memiliki kendaraan motor pribadi dan SIM aktifBisa mengendarai mobil lebih disukaiMenyukai pekerjaan lapangan Domisili daerah Ternate

Asst Supervisor Sales Frozen Food & My Chicken (TERNATE)

PT Laris Manis Utama, Ternate, North Maluku
2 minggu yang lalu
Job DeskMelakukan riset untuk mengidentifikasi pelanggan baru & potensialMenghubungi klien potensial melalui telpon, kunjungan, dan menjaga hubungan baik dengan CustomerMembuka & mengawasi inisiatif pemasaran baruMembuat kebutuhan proposalMengembangkan tujuan penjualan & memastikan terpenuhiMemastikan untuk omset & peningkatan penjualanJob KualifikasiMinimal Pendidikan D3Diutamakan pengalaman di ayam beku/ayam frozen selama 1-2 TahunMemiliki pengetahuan pasar ayam potong ( horeca & modern trade)Memiliki pengetahuan purchasing &...

Area Sales Supervisor (Maluku Utara - Ternate)

SKINTIFIC, Ternate, North Maluku
2 minggu yang lalu
We are currently looking to hire an enthusiastic and driven Area Sales Supervisor to join our team. In this role, you will be responsible for developing and expanding the company’s footprint, and meeting revenue targets, for the assigned territory. Responsibilities:Meeting & exceeding sales targets for the assigned territories.Identifying and acquiring new customers/star outlets, as well as up-selling to the existing...