AREA SALES MANAGER - MANADO (SULAWESI UTARA)

PT Fastrata Buana (Distributor Kapal Api)


Tanggal: 2 hari yang lalu
Kota: Manado, North Sulawesi
Jenis kontrak: Penuh waktu

TANGGUNG JAWAB :

  • Mengarahkan, memonitor, melaksanakan, dan mengevaluasi manajemen hubungan pelanggan/customer dan customer visit/call
  • Mengarahkan, mengotorisasi, dan mengevaluasi proses penjualan (sales process) dan distribusi di area Keagenan/ SubDist.
  • Memantau, mengarahkan, dan mengevaluasi performa keuangan Keagenan/ Subdist.
  • Melaksanakan dan mengevaluasi aktivitas pemasaran/ promosi produk.
  • Mengembangkan, menjaga dan mengevaluasi program-program trade goodwill, harmonisasi relasi dengan Agen/ Subdist, harmonisasi kerja dengan perwakilan prinsipal di area.
  • Mengarahkan, mengotorisasi, dan mengevaluasi proses forecasting dan kinerja logistik cabang ke Agen/ Subdist

KUALIFIKASI :

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  • Pengalaman minimal 4 tahun di posisi yang sama (diutamakan dari perusahaan distributor consumer goods)
  • Terbiasa menangani subdist / agen lokal
  • Memahami Sales & Distribution Management, Logistic Management
  • Microsoft Office
  • Menguasai area penempatan
  • Bersedia melakukan perjalanan dinas
  • Mempunyai SIM A
  • Penempatan : MANADO (SULAWESI UTARA)

Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

STAF HR RECRUITMENT

PT Bangun Minanga Lestari, Manado, North Sulawesi
7 jam yang lalu
STAF HR RECRUITMENTUsia maks 35 tahunPendidikan minimal S1Mempunyai pengalaman minimal 2 tahun sebagai HRD Perusahaan dibidang perekrutan karyawanMengusai Microsoft OfficeDapat bekerja di bawah tekananMemahami UU Cipta Kerja, BPJSRajin, jujur, disiplin, teliti, cepat tanggap, bertanggung jawab, berkepribadian menarik dan pekerja keras 

Sales Executive - Produk Home Living (Manado)

PT Wook Global Technology, Manado, North Sulawesi
2 minggu yang lalu
PT Wook Global Technology adalah perusahaan di balik brand Bonbox dan Sharkwin, yang bergerak di industri Home Living. Kami mencari individu berpengalaman dan berdedikasi untuk bergabung dengan tim kami sebagai Sales Executive Produk Home Living yang akan ditempatkan di Area Manado. Fasilitas yang Kami Tawarkan:Gaji Pokok yang kompetitif.Tunjangan meliputi: Komunikasi, Makan, Transportasi (reimburse bensin & parkir), THR, BPJS Ketenagakerjaan &...

MANAGER PERENCANAAN PROJECT

PT Bangun Minanga Lestari, Manado, North Sulawesi
2 minggu yang lalu
Job descriptionKualifikasi :Usia maksimal. 35 tahunPendidikan minimal S1 Teknik Sipil/ArsitekturMemiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi dan bidang yang sama di perusahaan developer propertyMemahami dan mampu menjalankan manajemen proyek perumahan sesuai dengan target waktu yang ditetapkanMampu memberikan arahan desain Cut & Fill serta dapat menghitung Rencana Anggaran Biaya (RAB) pematangan lahan pada lahan berkonturMampu membuat Rencana Anggaran Biaya (RAB) untuk...