Desain dan Video Editor

PT Akademi Prestasi Indonesia


Tanggal: 1 hari yang lalu
Kota: Bekasi, West Java
Gaji: Rp 3.000.000 - Rp 4.000.000 per bulan
Jenis kontrak: Magang
Deskripsi Pekerjaan

  • Melakukan editing video untuk kebutuhan branding dan marketing dengan kualitas yang baik di semua media sosial perusahaan.
  • Menyelesaikan editing video sesuai target yang ditetapkan perusahaan.
  • Bekerjasama dalam tim produksi atau konten untuk menyusun konsep dan gambar.
  • Merawat dan menjaga perlengkapan studio dan aset editing dengan baik.
  • Berkolaborasi dengan departemen internal untuk menetapkan tujuan kampanye, menyelesaikan tugas, dan mengidentifikasi serta memecahkan masalah.

Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

LOWONGAN KERJA UNTUK PENEMPATAN DIDAERAH BEKASI SEGERA | INFO LOKER TERBARU UNTUK PENEMPATAN DI DAERAH BEKASI

BMS International, Bekasi, West Java
4 hari yang lalu
Uraian PerusahaanRestoran Saung Plataran Merupakan Restoran yang menyajikan menu tradisional khas Jawa dan Sunda yang terkenal lezat. Setiap bahan yang kami gunakan merupakan hasil pilihan dengan dedikasi tinggi untuk menghidangkan kualitas terbaik. Dengan berbekal rempah kaya cita rasa Nusantara, dan racikan bumbu Restoran Saung Plataran yang sudah kami jaga turun temurun, bersiaplah untuk menggoyang lidah Anda!Saat ini RESTORAN kami sedang...

Guru (Harapan Indah)

Bimbel Tiki Taka, Bekasi, West Java
1 minggu yang lalu
Diutamakan memiliki pengalaman dibidangnya Kemampuan untuk bekerja secara mandiri dan kolaboratif dengan berbagai pihak Keterampilan komunikasi tertulis dan verbal yang sangat baik Keterampilan organisasi dan proyek yang sangat baik Mau bekerja keras dan bekerja diluar atau dalam ruangan Terbiasa dengan target

Internship HRD

PT Supernova Flexible Packaging, Bekasi, West Java
Rp 1.000.000 - Rp 1.500.000 per bulan
2 minggu yang lalu
Basic QualificationsAn active Final Year student from Psychology (undergraduate student)Required SkillsComputer (Ms Office Literate)Psychological Test & Interviewing SkillInterpersonal skillDisciplineCan work in a teamWillingness to work full time following office hoursWillingness to join the Internship Program for 6 months