(magang) Social Media Marketing Internship

Karya Pratama Cargo


Tanggal: 4 minggu yang lalu
Kota: Bekasi, West Java
Jenis kontrak: Penuh waktu

KP Cargo mencari talenta muda yang memiliki passion di bidang Social Media Marketing dan Digital Marketing umumnya. Kami memiliki program internsif yang bertujuan untuk mengembangkan skill dan talenta anak muda Indonesia yang ingin berkecimpung di dunia Marketing Digital, lalu merekrutnya untuk bergabung menjadi tim KP Cargo. Karena kami yakin dengan melalui proses pengasahan skill dan meritokrasi akan menghasilkan pribadi-pribadi yang berkualitas untuk memajukan perusahaan.


Waktu/Periode Magang: 3 Bulan


Kriteria:

-Minimal pendidikan SMA atau sederajat

-Jujur dan Berattitude Baik

-Berpikir terbuka, mau belajar, bisa menerima masukan

-Fresh Graduate atau Melamar sebagai peserta PKL SMK dipersilahkan

-Terbiasa menggunakan Media Sosial

-Bisa mengoperasikan komputer


Benefit:

-Gaji Magang

-Peluang karir: apabila selama magang dapat menyerap ilmu dan bekerja dengan baik, akan diangkat sebagai karyawan

Sertifikat Skill dan Pengalaman


-Mendapatkan Ilmu Gratis :

Skill Digital Marketing (SEO dan SEM)

Skill Copywritting SEO

Skill Web development

Skill Menggunakan Capcut

Skill Photoshop, Canva & Desain Grafis


Lokasi: Cikunir, Kota Bekasi


Jam kerja: Senin-Jum'at, 09:00-17:00WIB


Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

Supervisor Production

Mattel Asia Pacific, Bekasi, West Java
1 minggu yang lalu
Mattel is at its best when every member of our team feels respected, included, and heard—when everyone can show up as themselves and do their best work every day. We value and share an infinite range of ideas and voices that evolve and broaden our perspectives with a reach that extends into all our brands, partners, and suppliers.Mattel is a...

Supplier Management Coordinator (QA-Staff)

SCHOTT, Bekasi, West Java
2 minggu yang lalu
About UsHuman health matters. That is why SCHOTT Pharma designs solutions grounded in science to ensure that medications are safe and easy to use for people around the world. Every day, a team of around 4,700 people from over 60 nations works at SCHOTT Pharma to contribute to global healthcare. The company is represented in all main pharmaceutical hubs with...

Logistic Staff

Valeo, Bekasi, West Java
3 minggu yang lalu
Valeo est une entreprise mondiale de haute technologie qui conçoit des solutions révolutionnaires pour réinventer la mobilité. Nous sommes un équipementier partenaire des constructeurs automobiles et des acteurs de la nouvelle mobilité dans le monde entier. Notre vision ? Inventer une mobilité plus verte et plus sûre, grâce à des solutions axées sur la conduite intuitive et la réduction des...