Sales Head

Asuransi Bintang


Tanggal: 3 minggu yang lalu
Kota: Bandung, West Java
Jenis kontrak: Penuh waktu

  • Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun di bidang asuransi umum dan 2 tahun di posisi managerial.
  • Pendidikan minimal S1 dengan IPK minimal 3.00
  • Penempatan: Bandung

Job Description :

  • Melakukan supervisi, monitoring, dan pengembangan kepada Tim Penjualan termasuk segala aktivitas, terkait sales dan hasil
  • Memonitor segala aktivitas penjualan melalui tools yang disediakan, diantaranya SFA (Sales Force Automation)
  • Memastikan kerjasama antar team sales dengan team lain berjalan dengan baik di perusahaan
  • Mengusulkan strategi bisnis dalam mencapai tujuan PoS
  • Memastikan target dapat dicapai dengan baik

Proses Rekrutmen & Seleksi:

  • Pengisian FAP (Form Aplikasi Pelamar)
    • Ketentuan dalam mengisi Formulir Aplikasi Pelamar PT Asuransi Bintang, Tbk
      • Memiliki jaringan internet yang stabil
      • Aplikasi diisi secara lengkap, terutama pada bagian riwayat pekerjaan sebagaimana yang tertera pada CV
      • Pengisian WAJIB menggunakan Mozilla Firefox di Komputer/Laptop (tidak bisa dilakukan melalui HP/handphone).
      • Kandidat terlebih dahulu HARUS mempersiapkan dokumen-dokumen berikut berupa soft copy untuk di upload. Diantaranya:
        • Surat Referensi Kerja/Paklaring (jika ada)
        • Slip Gaji (current)
        • Ijazah pendidikan terakhir
        • Pas Foto terbaru
    • Size total keseluruhan file <10Mb dan Foto yang di upload <300Kb. Selain itu pastikan nama file tidak boleh lebih dari 15 karakter dan format file dimohon sudah diubah menjadi PNG
  • Screening (administrasi, kesehatan, background check)
  • Pencocokan Kompetensi (test psikologi, test kompetensi, interview, test lain yg diperlukan)
  • Offering (penawaran)

Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

.NET Developer

The Software Practice Pte Ltd, Bandung, West Java
1 minggu yang lalu
We are in the look of exceptionally smart people with strong development skills in .NET C# and an avid interest in web development. You should be able to learn quickly and work independently - we'll help you as best as we can, but you must be tenacious and resourceful enough to figure out things you don't know how to do.Our...

SEO Specialist

PT Kolaborasi Mediapreneur Nusantara (Pikiran Rakyat Media Network), Bandung, West Java
Rp 10.000.000 - Rp 15.000.000 per bulan
3 minggu yang lalu
ResponsibilitiesMenyusun dan mengimplementasikan strategi SEO yang mendukung pertumbuhan trafik, khususnya pada situs media berbasis konten.Menentukan keyword yang relevan dan potensial untuk digunakan dalam artikel, landing page, dan konten lainnyaMengevaluasi performa SEO on-page dan off-page untuk meningkatkan visibilitasMengoperasikan tools seperti Google Analytics, Google Search Console, SEMrush, atau Ahrefs untuk memantau performa dan mengidentifikasi peluang optimasi.Menyajikan laporan hasil analisis trafik, peringkat keyword,...

Supply Chain Manager

PT ASJAD BAKIR PUPUK, Bandung, West Java
Rp 168.000.000 - Rp 240.000.000 per tahun
4 minggu yang lalu
we are committed to empowering the agricultural industry by providing high-quality fertilizers and essential agricultural supplies. As a trusted distributor, we serve farmers and agricultural businesses with the products they need to thrive, from crop nutrition to pest control solutions.Our comprehensive portfolio includes premium fertilizers, seeds, pesticides, and other essential agricultural products, all sourced from reputable manufacturers. We focus on...