Staf Penyusun Soal Matematika
PT. Bintang Pelajar
Tanggal: 23 jam yang lalu
Kota: Bogor, West Java
Gaji:
Rp 6.000.000
per bulan
Jenis kontrak: Penuh waktu
Menyediakan dan menyusun bahan ajar serta soal evaluasi yang dibutuhkan siswa untuk mendukung kegiatan pembelajaran (KP), dengan menyesuaikan materi pada kurikulum yang berlaku, sehingga proses belajar berjalan efektif dan hasil belajar siswa dapat terukur dengan baik.
- Minimum Qualifications: Laki-Laki Muslim, Usia maksimal 35 Tahun.
- Berbadan Sehat & Tidak Merokok.
- Minimal lulusan S1 PTN jurusan Matematika atau jurusan linear, IPK minimal 3,00 (Skala 4).
- Memahami dan/atau berpengalaman dengan Kurikulum Cambridge (Primary–IGCSE/A Level).
- Mampu menyusun modul, bank soal, dan evaluasi Matematika berbasis Cambridge.
- Memiliki nilai TOEFL (minimal 500) atau IELTS (6.5) sebagai pendukung kemampuan Bahasa Inggris.
- Berpengalaman sebagai litbang bidang studi matematika minimal 1 tahun
Bintang Pelajar (BP) merupakan bimbel yang bertujuan untuk menghasilkan mutu lulusan yang tidak hanya berprestasi tinggi namun juga berakhlak terpuji. Pendirian Bintang Pelajar dilatarbelakangi karena mendambakan terwujudnya pendidikan yang berkualitas di Indonesia yang bukan hanya menghasilkan mutu lulusan yang berprestasi tinggi dalam akademis namun mereka juga mempunyai budi pekerti dan akhlak terpuji. Di sisi lain, kebutuhan akan bimbingan belajar siswa saat ini sangat tinggi. Oleh karena itu BP ingin mengambil peranan aktif dan turut berkontribusi dalam bidang pendidikan.
Cara melamar
Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.
Posting CVPekerjaan serupa
SAMPOERNA ACADEMY - ELEMENTARY MATHEMATIC TEACHER - AY 26/27
Sampoerna University,
Bogor, West Java
2 hari yang lalu
Plan, set and deliver standards for learning.
Prepare and support critical thinking for student in classroom.
Establish classroom management utilizing positive coaching.
Observe and evaluate student's performance and development.
Understanding of academic, social and behavioral needs and characteristics of high level student.
Establish links with the parent community to ensure that parents are kept well informed about student progress.
Qualifications...
Demand Planning Manager
Goodyear,
Bogor, West Java
4 hari yang lalu
What You'll Do:
Leads the Demand Planning processes of Marketing, Sales and Supply Chain using the SAP APO Demand Planning module. Responsible for unconstrained and constrained forecast accuracy
Leads in the consolidation, updating of demand, sales history, forecasts on all planning horizons within the SAP APO Demand Planning module with the objective of matching supply with demand both on a...
Pengajar Freelance Sosiologi/Matematika/Informatika/Fisika
PT Kreasi Edulab Indonesia,
Bogor, West Java
1 minggu yang lalu
Edulab bergerak di bidang pendidikan sebagai lembaga konsultan pendidikan yang tidak hanya melihat potensi siswa secara umum, tetapi juga melihat potensi siswa individu agar dapat memberikan pelayanan personal sehingga setiap siswa dapat mencapai potensi maksimal masing-masing.ResponsibilitiesMengajar siswa kelas XI, XI dan XII di kelas sesuai subjek yang diajar secara offline ataupun online sesuai mapel. Alamat : Edulab Bogor, Jl Sawojajar...