Stock Opname Staff

Passion Jewelry


Tanggal: 4 hari yang lalu
Kota: Tangerang, Banten
Jenis kontrak: Penuh waktu
Deskripsi Pekerjaan :
  • Melaksanakan penghitungan inventaris fisik secara rutin di pabrik, store, dan gudang: mencakup bahan baku, DJ& LS, formulir, barang dalam proses (WIP), dan MDSV.
  • Melakukan pemeriksaan catatan sistem terkait jumlah inventaris dan mencatat setiap perbedaan antara data fisik dan data sistem.
  • Melaksanakan cash opname untuk memverifikasi jumlah kas sesuai dengan catatan yang ada.
  • Memastikan setiap item yang dihitung dalam proses Stock Opname dicatat dan didokumentasikan dengan akurat dan lengkap.
  • Menyusun jadwal kegiatan Stock Opname secara berkala dan memastikan proses berjalan sesuai rencana.
  • Menyusun laporan hasil Stock Opname di store dan menyampaikannya kepada BM (Boutique Manager), SM (Store Manager), AM (Area Manager), OM (Operation Manager), dan HOP (Head of Production).
  • Menyusun laporan temuan Stock Opname serta melakukan tindak lanjut untuk menutup celah inventaris.
  • Membuat laporan bulanan yang merangkum hasil Stock Opname di seluruh store.
  • Menyusun berita acara jika ditemukan kekurangan atau kehilangan yang berpotensi merugikan perusahaan.

  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi, Manajemen/Administrasi Bisnis, Teknik Industri, atau Sistem Informasi
  • Usia 21-30 tahun
  • Memiliki pengalaman 1-2 tahun sebagai Stock Opname Staff atau posisi serupa
  • Menguasai manajemen inventaris dan metode audit inventaris
  • Mampu mengoperasikan Microsoft Office (terutama Excel)
  • Familiar dengan sistem ERP/Oracle/SAP/Software lainnya
  • Kemampuan dalam analisis data dan penyusunan laporan audit
  • Teliti, komunikatif, dan memiliki kemampuan menyusun laporan secara akurat

"Pihak HiredToday.com dan Perusahaan tidak akan meminta biaya dalam bentuk apapun pada saat melakukan proses recruitment. Mohon segera melaporkan kepada kami, apabila Anda jika pada saat diundang untuk interview dan diminta untuk melakukan pembayaran dengan sejumlah uang."

"HiredToday.com and the Company will not ask for any form of payment during the recruitment process. Please report to us immediately, if you are invited for an interview and asked to make a payment with a sum of money."

Cara melamar

Untuk melamar pekerjaan ini, Anda perlu otorisasi di situs web kami. Jika Anda belum memiliki akun, silakan daftar.

Posting CV

Pekerjaan serupa

Technology Security Awareness & Assurance

PT BFI Finance Indonesia Tbk, Tangerang, Banten
2 jam yang lalu
Design and manage security awareness training programs for all employees. Develop training materials and other resources related to information security. Conduct audits and evaluations to ensure security policies are properly followed. Coordinate with the IT team to identify and reduce potential security risks. Provide support and consultation regarding information security policies and practices. Prepare reports regarding the status of compliance...

Web Developer (React Js) - Banking Industry

SIGMATECH, Tangerang, Banten
Rp 9.000.000 - Rp 12.000.000 per tahun
3 hari yang lalu
Placement: Banking IndustryLocation: Bintaro, Tangerang SelatanRequirements Sebagai developer Memiliki analytical thinking yg baik Berpengalaman di berbagai proyek dengan menggunakan HTML, CSS, JavaScript, ReactJs Database Knowledge (PostGreSQL) CI/CD Tools Knowledge (Bitbucket, Jenkins)

Promotor Trade In - Karawaci

PT. TRIMITRA PROMOSINDO, Tangerang, Banten
4 hari yang lalu
Company Description: Trimitra Promosindo (TrimitraPro) was formed by well-experienced professionals The team is composed of simple and yet, dynamic individuals sharing a common objective – delivering positive results. And, the common goal – progress for all, no one left out. Common denominator is optimism. TrimitraPro is an outsourcing company that delivers what you need, When you need it. TrimitraPro attends...